Subscribe:

Sabtu, 15 Oktober 2011

Animasi dengan action script

Membuat animasi dapat dilakukan dengan menggunakan actionscript flash. Seperti animasi gerak sederhana pada gambar di bawah ini.
Contoh animasi sederhana :
Penulisan script dapat dilakukan pada Action - Frame dan Action - MovieClip. Dibawah ini akan dijelaskan tentang penulisan script pada Action - MovieClip.
• Terdapat objek yang telah di convert kedalam movieclip (F8).

• Setelah diconvert kedalam movieclip, klik objek dan tekan F9 untuk menampilkan Action –  Movie Clip. Tampilannya seperti gambar dibawah ini:
• Selanjutnya menuliskan program kedalam actionscript flash.


• Testing program dengan menenkan Ctrl+Enter.

1 komentar:

Kamditu mengatakan...

ok ..trima kasih..

http://power-point7.blogspot.com/

Posting Komentar

animasi  bergerak gif